.
QGIS telah dirancang dengan arsitektur plugin. Hal ini memungkinkan banyak fitur baru / fungsi dapat dengan mudah ditambahkan ke aplikasi. Banyak fitur di QGIS benar-benar diterapkan sebagai plugin.
The menus in the Plugins dialog allow the user to install, uninstall and upgrade plugins in different ways.
Di sini, semua plugin yang tersedia terdaftar, termasuk plugin inti dan eksternal. Gunakan [Upgrade semua] untuk mencari versi baru dari plugin. Selanjutnya, Anda dapat menggunakan [pasang plugin], jika plugin tercantum dalam daftar namun tidak dipasang, dan [Uninstall plugin] maupun [Reinstall plugin], jika plugin telah terpasang. Jika sebuah plugin terpasang, dapat diaktifkan/dinonaktifkan menggunakan kotak centang.
Figure Plugins 1:
Dalam menu ini, Anda hanya dapat menemukan plugin terpasang. Plugin eksternal dapat dihapus dan diinstal ulang dengan menggunakan tombol [Uninstall plugin] and [Reinstall plugin]. Anda bisa [Upgrade semua].
Figure Plugins 2:
Menu ini berisi semua plugin yang tidak dipasang. Anda dapat menggunakan tombol [Pasang plugin] untuk mengimplementasikan plugin dalam QGIS.
Figure Plugins 3:
Jika Anda mengaktifkan Tampilkan juga plugin eksperimental dalam menu Pengaturan, Anda bisa menggunakan menu ini untuk mencari versi Plugin yang lebih baru. Bisa dilakukan dengan tombol [Upgrade plugin] atau [Upgrade semua].
Figure Plugins 4:
Dalam menu ini, Anda dapat menggunakan pilihan berikut:
Periksa pembaruan saat startup. Setiap kali sebuah plugin baru atau update plugin tersedia, QGIS akan memberitahu Anda ‘every time QGIS starts’, ‘once a day’, ‘every 3 days’, ‘every week’, ‘every 2 weeks’ or ‘every month’.
Tampikan juga plugin eksperimental. QGIS akan menunjukkan plugin di tahap awal pengembangan, yang umumnya tidak cocok untuk penggunaan produksi.
Tampilkan juga plugin usang. Plugin ini usang dan umumnya tidak cocok untuk penggunaan produksi.
Untuk menambah repositori penulis eksternal, klik [Tambah...] dalam bagian Plugin repositori. Jika Anda tidak ingin salah satu atau lebih dari repositori ditambahkan, mereka dapat dinonaktifkan melalui tombol [Edit...], atau benar-benar dihapus dengan tombol [Hapus].
Figure Plugins 5:
Fungsi Cari tersedia di hampir setiap menu (kecuali Pengaturan). Di sini, Anda dapat mencari plugin tertentu.
Tip
Plugin inti dan eksternal
Plugin QGIS diimplementasikan dengan baik sebagai Plugin Inti atau Plugin Eksternal. Plugin Inti dipelihara oleh Tim Pengembangan QGIS dan secara otomatis bagian dari setiap distribusi QGIS. Mereka ditulis dalam salah satu dari dua bahasa: C++ atau Python. Plugin Eksternal saat ini ditulis menggunakan Python. Mereka disimpan dalam repositori eksternal dan dipelihara oleh penulis individu.
Dokumentasi rinci tentang penggunaan, minimum versi QGIS, homepage, penulis, dan informasi penting lainnya yang disediakan untuk Repositori ‘Resmi’ QGIS di http://plugins.qgis.org/plugins/. Untuk repositori eksternal lainnya, mungkin tersedia dengan plugin eksternal sendiri. Secara umum tidak termasuk dalam panduan ini.